Keseruan dan Keceriaan Family Gathering dan Mangayubgayo SMPN 7 Surakarta
Family gathering merupakan rangkaian acara pertemuan keluarga yang dilaksanakan pada hari Sabtu, 14 Januari 2023. Kegiatan ini memilih Yogyakarta sebagai lokasi Family Gathering. Family Gathering bertujuan untuk mempererat silaturahmi antar…
SMPN 7 Surakarta Salurkan Bantuan Untuk Korban Gempa Cianjur
Jumat (23/12/2022) SMPN 7 Surakarta berkunjung ke yayasan Solopeduli untuk menyalurkan bantuan kepada korban gempa bumi Cianjur beberapa waktu lalu. Penyaluran bantuan dipimpin langsung oleh Kepala SMPN 7 Surakarta, Siti…
SMPN 7 Surakarta Terima Kunjungan Benchmarking Pokja Transformasi Sekolah (PSP) BGP Provinsi Maluku Utara
SMP Negeri 7 Surakarta menjadi sekolah tujuan kegiatan benchmarking Pokja PSP Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Maluku Utara. Benchmarking merupakan proses membandingkan, meniru, dan membuat strategi yang relevan. Benchmarking yang…
SMPN 7 Surakarta Isi Waktu Jeda Semester dengan Gerakan Cinta Lingkungan
SMPN 7 Surakarta baru saja selesai melaksanakan Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil, tepatnya tanggal 28 November sampai dengan 6 Desember 2022. Selama 6 hari tersebut siswa mengikuti penilaian untuk 12…
MENINGKATKAN KEMAMPUAN LITERASI MATEMATIKA PESERTA DIDIK PADA SOAL CERITA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) MATERI PERBANDINGAN DI SMP NEGERI 7 SURAKARTA
Meningkatkan Kemampuan Literasi Matematika Peserta Didik Pada Soal Cerita Melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Materi Perbandingan Di SMP Negeri 7 Surakarta Oleh: Yulianto Dwi Cahyo Nugroho, S.Pd. Pendahuluan…
SMPN 7 Surakarta Ikuti Gelar Karya Program Sekolah Penggerak
SMPN 7 Surakarta baru saja selesai mengikuti kegiatan Pameran Pendidikan, Gelar Karya Program Prioritas dalam Rangka Gelar Hari Guru Nasional Tahun 2022. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Balai Besar Guru Penggerak…
SMPN 7 Surakarta Lolos Sekolah Adiwiyata Nasional
Kamis, 1 Desember 2022 menjadi hari yang bersejarah sekaligus membahagiakan bagi warga SMPN 7 Surakarta. Di hari ini bersama ratusan sekolah Se-Indonesia, SMPN 7 Surakarta menerima penghargaan sebagai Sekolah Adiwiyata…
Peringati Hari KORPRI, SMPN 7 Surakarta Gelar Apel
Tanggal 29 November 2022 diperingati sebagai Hari Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI). Upacara bendera, apel bersama, potong tumpeng, pembacaan doa menjadi menu rutinitas untuk memperingati hari para abdi negara tersebut.…
Semarak Peringatan HGN Tahun 2022 di SMPN 7 Surakarta
Jumat, 25 November 2022 menjadi tanggal yang bersejarah bagi semua guru di Indonesia. Pada tanggal tersebut ditetapkan sebagai Hari Guru Nasional. Semua serentak menyambutnya. Dari pusat sampai daerah dari kota…
Raih Prestasi di Ajang Lomba Roket Air Tingkat Kota
SMPN 7 Surakarta berhasil membawa piala saat mengikuti Kompetisi Roket Air yang digelar oleh Pemerintah Kota Surakarta. Kompetisi roket air dilaksanakan selama 2 hari tepatnya pada tanggal 30 September –…